Karbogliserin

Edisi 0.3

Oleh : dr. Asep Subarkah, S. Ked.


Biokimia Karbogliserin

  • Nama kimia karbogliserin adalah hydroxybenzene 1,2,3-propanetriol.
  • Karbogliserin mengandung fenol dan gliserin dimana fenol (sinonim : asam karbolat atau benzenol) sebagai zat aktif sedangkan gliserin sebagai bahan dasar dalam formulasi karbogliserin.
Definisi | Komposisi | Biokimia | Cara Kerja | Indikasi | Posologi | Cara Penggunaan | Efek Samping | Kontraindikasi | Penelitian | Referensi



Gambar Carbogliserin 10% - Tetes Telinga Gambar Carboglycerin 20 mL - Tetes Telinga Gambar Forumen - Ear Drops Obat Tetes Telinga 1 Botol 10 mL Gambar Otopain 8 mL - Ear Drop Obat Tetes Telinga

* harga sewaktu-waktu dapat berubah
Sponsor



Update 22/08/23